Karnaval Batik dan Pameran Batik Solo 2011
Liputan00. Solo. 25/06/2011. Pameran dan karnaval batik Solo 2011 berbeda dari tahun sebelumnya yang di adakan pada siang hari namun kali ini di adakan pada malam hari di mulai pada pukul 19.00 WIB hingga 21.00 WIB di sepanjang jalan Slamet Riyadi Solo yang dimulai dari Perempatan Purwosari yang berakhir di bundaran Gladak Solo.
Acara ini di gelar untuk mempromosikan koleksi batik Solo agar lebih dikenal masyarakat luas. Karnaval batik Solo 2011 menjadi ajang tahunan kota Solo untuk mempromosikan batik kota Solo.
Games RF 2015
9 years ago
0 comments:
Post a Comment